Menjalankan Hiren’s BootCD dari USB Flash Drive

Category:

Untuk menjalankan Hiren s BootCD dari USB flash drive, pertama-tama, pengaturan BIOS harus dikonfigurasi untuk mengubah urutan boot dari komputer Anda ke USB drive. Perlu diketahui bahwa beberapa komputer mungkin tidak mendukung booting dari USB drive dan langkah-langkah di bawah ini hanya bekerja untuk versi Hiren s BootCD 9,7 atau yang lebih baru.

Hiren's BootCD memiliki banyak manfaat. Adapun beberapa manfaat yang telah IK bahas adalah:
  1. Backup dan Restore OS 
  2. Selamatkan Windows saat OS rusak 

Step1: Format USB Flash Drive
  1. Hubungkan  flash drive dengan kapasitas 512 MB ​​atau lebih.
  2. Download dan jalankan USB Disk Storage Format (34 KB)
  3. Ikuti langkah-langkah di screenshot di bawah ini:

    asik


Step2: Installing Grub4Dos to USB Flash Drive
  1. Download grub4dos.zip (187 KB) lalu ekstrak.
  2. Buka folder ‘grub4dos’ hasil ekstrak tadi. Jalankan ‘grubinst_gui.exe’ yang terdapat pada folder tersebut. Ikuti langkah seperti gambar berikut:




Step3: Copy Files to USB Flash Drive
  1. Salin semua file Hiren's BootCD ke USB Flash Drive.
  2. Salin grldr dan menu.lst (dari folder HBCD dari Hiren's BootCD) ke USB Flash Drive.
    Semua file yang disalin, tampak seperti gambar berikut:

Untuk mendapatkan Hiren's BootCD, Silahkan klik di sini.
Sumber.

0 Responses to "Menjalankan Hiren’s BootCD dari USB Flash Drive"

Posting Komentar

Next Prev home