Relay

Category:
Relay merupakan komponen elektronika yang bisa dikatakan sebagai sebuah saklar elektromagnetik yang bekerja sesuai dengan hukum keelektromagnetan. Jika dalam sebuah kumparan yang berintikan lempengan besi lunak dialirkan arus, maka lempengan besi lunak tersebut akan berubah sifat dari non elektromagnet menjadi elektromagnet. Kemudian lempengan besi lunak yang telah bersifat elektromagnetik tersebut dapat menarik atau menolak pegas kontak. Dengan demikian relay dikatakan sebagai
saklar elektromagnetik. Berikut adalah gambaran dari relay.

0 Responses to "Relay"

Posting Komentar

Next Prev home